Sugihwaras (29/03/2020) – Relawan Siaga Bencana Sugihwaras bersama GP Ansor – Banser Ranting Kelurahan Sugihwaras bekerjasama dengan sahabat Komunitas Pemalang Bersatu melakukan Bakti Sosial dalam rangka upaya pencegahan penularan virus corona (COVID-19) diwilayah Kelurahan Sugihwaras – Pemalang. Alhamdulillah agenda penyemprotan disinfektan pada hari Jum’at 27 Maret 2020 dilakukan di seluruh Masjid se-Kelurahan Sugihwaras diantaranya adalah …
